Informasi dan Data dari "Puspen TNI"

Selasa, 17 September 2024 08:45:50 - oleh : Puspen TNI - Dibaca: 335
(Puspen TNI). Asisten Intelijen (Asintel) Panglima TNI yang diwakili Waasintel Laksma TNI Ari Hendrawan, S.T., membuka diskusi intelijen dalam _Forum Intelligence Discussion_ Ke-12 antara Sintel TNI dengan BSPP ATM (Bahagian Staf Perisikan Pertahan...
Jum`at, 13 September 2024 13:30:22 - oleh : Puspen TNI - Dibaca: 96
(Puspen TNI). Ada peristiwa yang berbeda pada gelaran Latihan Gabungan Bersama (Latgabma) Super Garuda Shield 2024. Sebanyak 60 Prajurit Artileri Medan dari tiga negara peserta Super Garuda Shield menerima US Army Artillery Expert Badge bertempat di ...
Jum`at, 13 September 2024 13:03:33 - oleh : Puspen TNI - Dibaca: 77
(Puspen TNI). Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menghadiri pengarahan yang disampaikan oleh Presiden Republik Indonesia Ir. Joko Widodo kepada jajaran TNI-Polri yang berlangsung di Istana Negara Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, Kami...
Kamis, 12 September 2024 17:51:18 - oleh : Puspen TNI - Dibaca: 116
(Puspen TNI). Kepala Pusat Pengkajian Strategis Penelitian dan Pengembangan (Kapusjianstralitbang) TNI Marsda TNI Jorry S. Koloay S.I.P., M.Han membuka Lomba Karya Cipta Teknologi (KCT) Prajurit dan PNS TNI serta masyarakat umum TA 2024 bertempat di...
Kamis, 12 September 2024 12:56:18 - oleh : Puspen TNI - Dibaca: 87
(Puspen TNI). Asisten Personel (Aspers) Panglima TNI Marsda TNI Mohammad Syafii, S.I.P., M.M., melaksanakan Audensi dengan Direktorat Jenderal Pembinaan Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (Dirjen Binalavotas) Kementerian Ketenagakerjaan RI Agung Nur ...
Rabu, 11 September 2024 07:59:41 - oleh : Puspen TNI - Dibaca: 77
(Puspen TNI). Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto bersama Komandan Komando Asia Pasifik AS Laksamana Samuel J. Paparo melaksanakan tatap muka bersama perwakilan pasukan Multinasional yang tengah berlatih bersama pada latihan Super Garuda Shield ...
Selasa, 10 September 2024 05:55:37 - oleh : Puspen TNI - Dibaca: 89
(Puspen TNI). Aksi Penembakan Munisi Tajam Terintegrasi atau Combined Arms Live Fires Exercise (CALFEX) yang dilakukan pasukan gabungan Multinasional beserta Alutsistanya dalam puncak latihan Super Garuda Shield 2024 berhasil memukau tim penilai dan ...
Selasa, 3 September 2024 06:05:51 - oleh : Puspen TNI - Dibaca: 92
(Puspen TNI) Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto,S.E.,M,Si, meninjau latihan penerjunan pada latihan gabungan bersama Super Garuda Shield (Latgabma SGS) tahun 2024 yang dilaksanakan di Pusat Latihan Tempur (Puslatpur) Baturaja, Ogan Komering Ul...
Selasa, 3 September 2024 05:55:44 - oleh : Puspen TNI - Dibaca: 86
(Puspen TNI). Keterampilan menembak merupakan salah satu kemampuan dasar bagi seorang prajurit yang harus terus diasah. Para Peserta Latihan Gabungan Bersama (Latgabma) Super Garuda Shield 2024 berlatih meningkatkan kemampuan menembak bertempat di l...
Rabu, 28 Agustus 2024 14:29:29 - oleh : Puspen TNI - Dibaca: 141
(Puspen TNI). Prajurit TNI dari Pasmar 2 Korps Marinir bersinergi dengan personel US Indopacom (United States Indo-Pacific Command) dan Pasukan Canada merenovsi gedung Sekolah Dasar Negeri 2 Palangan Kecamatan Jangkar dan Pusat Latihan Pertempuran (...« Previous | 1 | 2 | 3 | 4 | 5 | Next » | »»» |